Pidato Singkat Tentang 1 Muharram Untuk Anak SMP
Contoh Ceramah Singkat – Ceramah atau pidato keagamaan adalah ceramah yang dilakukan oleh ahli agama atau biasa disebut ustad yang notabennya mempunyai ilmu agama lebih dan dibagikan kepada orang lain dengan tujuan agar banyak yang paham dan mengerti ilmu agama tersebut.
Ceramah singkat merupakan suatu hal yang identik dengan pidato keagamaan, yakni ceramah yang disampaikan oleh seorang ahli agama atau ustad yang dipandang memiliki ilmu agama lebih kemudian dibagikan kepada orang lain dengan tujuan supaya orang-orang dapat memahami ilmu yang disampaikan tersebut.
Untuk ceramah singkat sendiri banyak sekali ragamnya, berikut akan dipaparkan beberapa mengenai contoh ceramah singkat, mulai dari ceramah singkat tentang sabar, tentang pendidikan, menuntut ilmu, kebersihan, ikhlas, shalat, tentang ibu, tentang cinta, dan masih banyak lagi yang lainnya.
Dengan adanya contoh ini semoga dapat menambah keimanan kita pada Allah.
Silahkan Simak Contoh Teks pidato Tentang Agama Terlengkap Di bawah ini:
Assalamu’alaikum Wr. Wb.HAMDAN LILLAH WASYUKRONAMMA BA’DU :Bapak-bapak ibu-ibu dan hadirin yang saya hormatiAlhamdulillah dengan iringan rohmat, hidayah, serta inayah Allah SWT, kita semua dapat berkumpul dalam suasana yang penuh dengan ketaqwaan dan penuh dengan persaudaraan dalam rangka menyambut tahun baru islam 1432 hijriyahBapak-bapak, ibu-ibu, dan hadirin yang saya hormatiTidak terasa hampir setahun sudah kita jalani hidup ditahun 1431 hijriyah, sekarng kita akan memasuki tahun baru islam 1432 hijriyah, berarti satu tahun umur kita bertambah padahal hakikatnya justru umur kita berkurang, bergantinya tahun berarti berkurangnya umur kita, besok berkurang satu hari, lusa berkurang lagi satu hari, begitu dan begitu seterusnya. Tapi bagi manusia yang tahu dan mengerti akan tugas dan fungsi hidup yaitu untuk beribadah kepada Alloh SWT maka akan memikirkan dan membuat neraca perhitungan, sudah sampai mana, dan dipakai apa umur kita pada waku yang lalu? Jika dimasa-masa yang lalu kita masih banyak melakukan perbuatan-perbuatan maksiat, maka marilah pada tahun baru ini kita ganti kemaksiata-kemaksiatan dengan semangat memperbanyak amal saleh. Kapan kita memperbaiki diri kalau tidak dimulai dari sekarang? Janganlah suka menunda-nunda waktu, sebab kita tidak tahu kapan kehidupan kita akan berakhir. Gunakan waktu-waktumu sebaik-baiknya dengan giat belajar, giat bekerja, giat beribadah serta giat dalam membangun Negara dan bangsa. Waktu itu ibarat pedang, jika kita tidak bisa menguanakan pedang itu dengan sebaik-baiknya, tentulah pedang itu akan memenggal lehermuBapak-bapak, ibu-ibu dan hadirin yang saya hormatiSudah kita maklumi bersama bahwa umur kita itu sudah ditentukan ajalnya, Sekarang kita masih hidup, tetapi siapa tahu kalau besok atau nanti kita akan mati, sekarang kita masih bisa menikmati tahun baru, tetapi siapa tahu kalau besok tahun depan kita sudah berada di alam kubur oleh sebab itu marilah kita isi kesempatan hidup kita di dunia ini dengan memperbanyak beramal saleh sebagai bekal kita dihari mendatang setelah nanti kita mati.Semoga di tahun baru 1432 hijriyah ini kita mendapat keberkahan hidup dari Allah SWT.Demikianlah yang dapat saya sampaikan, semoga bermanfaatAkhirul kalam :Wassalamu’alaiku Wr. Wb.
Kumpulan Contoh Teks Pidato Keagaman / Ceramah
Berikut adalah kumpulan berbagai tema contoh teks Pidato Agama atau Ceramah yang menarik untuk Semua Kalangan. Yuk, silahkan pilih tema Pidato Agama atau Ceramah yang sesuai dibawah ini:- Contoh Pidato Agama tentang Sabar
- Contoh Pidato Agama Tentang Akhlak
- Contoh Pidato Agama Singkat tentang Zakat
- Contoh Pidato Agama Singkat tentang Kejujuran
- Contoh Pidato Agama Singkat tentang Belajar Ikhlas dalam Beribadah dan Beramal
- Contoh Pidato Agama Singkat tentang Menegakkan Sholat Berjamaah
- Contoh Pidato Agama Singkat tentang Kemuliaan Wanita
- Contoh Pidato Agama Singkat tentang Solusi Islam dalam Mengatasi Kerusakan Moral
- Contoh Pidato dan Ceramah tentang Pergaulan Bebas
- Contoh Pidato tentang Maulid Nabi Muhammad SAW
- Contoh Pidato dan Ceramah Tentang Bersyukur
- Contoh Pidato dan Ceramah tentang Sedekah
- Pidato atau Ceramah Tentang Dahsyatnya Bersedekah di Bulan Ramadhan
- Contoh Pidato tentang Manfaat Sedekah yang Tulus dan Ikhlas
- Contoh Teks Pidato Singkat Tentang Amal Sholeh
- Contoh Pidato Menyambut Tahun Baru Hijriah
- Pidato Singkat Tentang 1 Muharram Untuk Anak SD
Demikianlah beberapa contoh ceramah singkat yang dapat anda manfaatkan dalam keadaan mendesak, atau anda ditunjuk untuk berpidato namun belum ada persiapan. Jika anda cukup jeli, sebenarnya ceramah yang singkat ini juga bisa menjadi lucu. Sehingga menjadikan jamaah lebih terkesan.
Belum ada Komentar untuk "Pidato Singkat Tentang 1 Muharram Untuk Anak SMP"
Posting Komentar